c. Penetapan rencana intervensi medis.
d. Proses pengumpulan data kesehatan.
Jawaban: b
50. Tujuan utama diagnosis keperawatan adalah....
a. Menetapkan rencana kepulangan klien.
b. Mengidentifikasi masalah kesehatan klien.
c. Merumuskan kebutuhan nutrisi klien.
d. Menyiapkan komunikasi dengan keluarga klien.
Jawaban: b
51. Karakteristik utama diagnosis keperawatan adalah...
a. Berorientasi pada fisik dan emosi klien.
b. Berfokus pada perubahan gaya hidup klien.
c. Dapat divalidasi.
d. Beorientasi pada hal-hal yang ditangani oleh dokter.
Jawaban: c
52. Berikut ini yang termasuk fokus diagnosis keperawatan adalah....