Iklan RBTV Dalam Berita

Empat Terduga Pelaku Curanmor Diamankan, Komplotan Lain Masih Diburu

Empat Terduga Pelaku Curanmor Diamankan, Komplotan Lain Masih Diburu

--

BENGKULU, RBTVCAMKOHA.COM,- Satuan Reserse Kriminal Polresta Bengkulu masih mendalami peristiwa pencurian sepeda motor yang marak terjadi di Kota Bengkulu, termasuk salah satu yang aksinya terekam cctv dan mengacungkan kedua jempolnya ke arah CCTV seolah memperolok setelah pencurian berhasil mereka lakukan.

BACA JUGA:Dinanti Masyarakat, Dewan Provinsi Minta PUPR Maksimalkan Pengerjaan Fisik Jalan Ruas Datar Lebar – Mentiring

Saat ini, informasi diperoleh rbtv@disway.id sudah ada 4 orang terduga pelaku curanmor yang diamankan.

BACA JUGA:Diburu Kolektor, 7 Batu Akik Ini Harganya Mahal, Simak Juga Cara Perawatan Biar Terus Berkilau

BACA JUGA:Viral, Orang Tua Murid Keluhkan Adanya Sumbangan Rp1,4 Juta di SMP Negeri Rejang Lebong

Hal tersebut dibenarkan Kapolresta Bengkulu Kombes Pol. Aris Sulistyono ketika [email protected] mengkonfirmasinya, Selasa siang (26/7/2023).

Ditegaskan Kombes Pol. Aris, para pelaku yang diamankan tersebut pihaknya masih melakukan pemeriksaan dan mendalami perannya untuk mengetahui berapa tkp yang sudah menjadi sasarannya.

Namun ketika disinggung apakah para diduga pelaku yang sudah diamankan termasuk sindikat yang beraksi di Kosan Gang Lurah Kelurahan Kandang Limun Kota Bengkulu, dimana dalam kejadian tersebut salah satu pelaku yang terekam CCTV sambil mengacungkan kedua jempolnya ke CCTV layaknya mengolok, Kapolresta Bengkulu menegaskan pihaknya belum bisa menyampaikan, karena masih dilakukan pemeriksaan dengan penyidikan intensif, jika sudah selesai segera disampaikan saat rillis.

BACA JUGA:Pinjol Diblokir OJK Terus Bertambah, Apakah Utang Nasabah Ikut Lunas? Ini Daftar dan Penjelasannya

BACA JUGA:Hewan Ini Masuk Rumah, Jangan Diusir, Pertanda Baik Rezeki Datang

"Dituntaskan terlebih dahulu pemeriksaan dan nanti disampaikan saat rillis. Pastinya kita terus melakukan penyidikan secara intensif, jadi sabar ya dindo rendra," kata Kapolresta Bengkulu Kombes Aris Sulistyono.

BACA JUGA:Sedihnya Guru SDN 116 Seluma, Tahun Ajaran Baru Hanya Menerima 1 Murid

BACA JUGA:Karena Suka Menolong, Keuangan 5 Shio Ini Terus Bertambah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: