Jangan Ciut Nyali, Ini Tips Ampuh Saat Diteror DC Pinjol Ilegal
Jangan Ciut Nyali, Ini Tips Ampuh Saat Diteror DC Pinjol Ilegal--
Calon peminjam kemudian diminta mencantumkan beberapa informasi terkait data pribadi. Setelahnya, dia diminta menekan tombol "OK" sebagai persetujuan
Namun bagi yang sudah terlanjur terjerat pinjol ilegal dan sekarang mengalami galbay, ada solusi untuk cegah terror DC.
Cara cegah teror DC setelah galbay pinjol ilegal adalah dengan hapus data pribadi yang pernah didaftaran di aplikasi pinjaman online tersebut.
BACA JUGA:Bebas Riba, Duha Syariah Solusi Ajukan Pinjol hingga Rp 30 Juta
Berikut cara hapus data diri aplikasi pinjol ilegal agar tak diteror DC:
1. Hapus seluruh data di aplikasi pinjol :
- Buka menu pengaturan.
- Setelah itu, pilih ‘Pengaturan Aplikasi’.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: