Bukan di Jawa dan Bukan pula Hero, Supermarket Pertama Indonesia Ada di Sumatera, Sekarang Masih Berdiri
Gedung Warenhuis, supermarket pertama di Indonesia--
Sekarang, setelah berusia lebih dari 100 tahun, Gedung Warenhuis ini masih berdiri. Walaupun kondisinya tidak terawat, namun Pemerintah Kota Medan sudah berkomitmen untuk melakukan pemugaran.
Walikota Medan, Bobby Nasution menginginkan gedung ini direvitalisasi namun tidak menghilangkan bentuk asli bangunannya.
BACA JUGA:Nikmati Limit hingga Rp100 Juta di Allo PayLater, Belanja Makin Puas
Demikian ulasan tentang sejarah supermarket pertama di Indonesia. Memang Gedung Warenhuis ketika itu tidak memiliki embel-embel supermarket. Namun sejak diresmikan, gedung ini sudah beroperasi layaknya supermarket saat ini.
Tim liputan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: