Hari Kesaktian Pancasila, Perdana Penjabat Walikota Jadi Inspektur Upacara
Pemerintah Kota Bengkulu peringati hari Kesaktian Pancasila dengan menggelar upacara bendera--
Ditambahkan Gita, pelaksanaan upacara ini bentuk penghormatan untuk mengenang jasa para pahlawan yang gugur ketika peristiwa Gerakan 30 September (G30S) PKI.
"Sudah sewajarnya setiap 1 Oktober kita mengingat jasa-jasa para pahlawan yang sudah berkorban dalam menegakkan dan menjalankan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila. Sebagai dasar dan ideologi negara yang kokoh dan kuat," tutup Gita Gama.
Adrian M Yusuf
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: