Indonesia Ekspor Pempek 14 Ton Sehari, Dahulu Namanya Bukan Pempek
Ekspor pempek dan sejarah nama pempek--
3. Pempek kaya Nutrisi
Gak hanya menyehatkan, pempek juga kaya akan nutrisi serta tinggi protein, yang berguna bagi kesehatan, khususnya tumbuh kembang anak-anak. Bahkan, cuka pempek juga diklaim bisa menambah nafsu makan anak.
Terlepas dari hal yang membanggakan, pempek juga memiliki fakta-fakta yang menarik. Berikut fakta faktanya:
1. Nama pempek awalnya bukan pempek
Tahukah kamu? Nama asli sebenarnya bukanlah “pempek” melainkan “kelesan”. Pada masa lalu, Sultan Mahmud Badaruddin II menjadi penguasa di kesultanan Palembang-Darussalam. Di masa ini pempek lebih dikenal dengan Kelesan. Kelesan merupakan panganan adat di dalam Rumah Limas yang memiliki sifat dan kegunaan tertentu. Nama kelesan berasal dari kata “keles” yang artinya tahan lama.
Penamaan pempek ini sendiri ternyata tidak disengaja karena kebanyakan orang Tionghoa yang menjual kelesan ini adalah lelaki tua.
BACA JUGA:Rasanya Enak, Kue Ini Adalah Camilan Para Bangsawan Bengkulu
Orang-orang Palembang memanggil mereka dengan nama “empek” atau “apek”. Ketika pedagang kelesan lewat, pembeli akan berteriak memanggil, “Pek, Empek!”.
Kebiasaan nama panggilan tersebut kemudian menggantikan nama Kelesan dengan nama pempek.
2. Pempek awalnya dibuat menggunakan ikan belida
Meskipun saat ini banyak penjual menggunakan bahan dasar ikan tenggiri, akan tetapi kuliner khas Palembang ini awalnya terbuat dari ikan belida. Namun, karena ikan belida semakin sulit ditemukan, maka para penjual beralih menggunakan ikan tenggiri sebagai bahan utama.
3. Jenis pempek yang beragam
Saat ini pempek mempunyai banyak jenis. Hal tersebut karena masyarakat sekitar Palembang selalu berinovasi untuk membuat pempek varian baru. Untuk itu, berikut ini jenis-jenis pempek pada umumnya:
BACA JUGA:Begini Cara Merangsang Perkembangan Otak Kiri Anak, Orangtua Perlu Tahu
• Pempek Lenjer
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: