Terkenal Sejak Lama, Ini Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi Ad Scientific Index
Kampus terbaik Indonesia versi Ad Scientific Index--
Universitas Negeri Malang memiliki ilmuwan dalam indeks ada 112 dengan ilmuwan terbaik mereka Imam Gunawan.
8. Universitas Padjadjaran
Universitas Padjadjaran adalah sebuah perguruan tinggi negeri di Jawa Barat, Indonesia. Kampus utama UNPAD, terutama untuk Program Sarjana, berada di Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Unpad menjadi salah satu universitas terbaik versi AD scientific index. Universitas Padjajaran ini dalam indeks memiliki jumlah ilmuwan sebanyak 187 dengan ilmuwan terbaik mereka, Bachti Alisjahbana.
Itulah beberapa universitas terbaik yang ada di Indonesia versi AD Scientific Index. Tentu saja, masih banyak universitas lain yang juga memiliki prestasi akademik yang luar biasa dan tidak tercantum dalam artikel ini.
BACA JUGA:Versi Edurank 2023, Berikut Jurusan Ekonomi Terbaik di Indonesia
Pilihan universitas terbaik tergantung pada minat dan bidang studi yang diinginkan oleh calon mahasiswa. Semoga artikel ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi yang sedang mencari universitas terbaik di Indonesia.
Aziz Shadiq Ghaniy
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: