Rekomendasi 5 HP Realme Terbaru 2024 dengan Fitur Kamera Khas Fotografi
Rekomendasi 5 HP Realme Terbaru 2024 dengan Fitur Kamera Khas Fotografi--
Sistem kamera belakang Realme GT Neo 3 terdiri dari 50 MP (wide), 8 MP (ultrawide), dan 2 MP (macro), menjanjikan hasil foto yang berkualitas tinggi. Untuk kebutuhan selfie, terdapat kamera depan 16 MP (wide).
BACA JUGA:Asus ROG Phone 8 Gebrak Hp Gaming 2024, Ini Spesifikasi dan Harga HP Asus ROG Phone 8
Ditenagai oleh baterai 5.000 mAh dan dukungan fast charging 80W, pengguna dapat mengisi daya perangkat dengan cepat. Dengan rentang harga Rp4.999.000 hingga Rp6.999.000, Realme GT Neo 3 menawarkan kombinasi nilai yang menarik.
Chipset unggul, kamera berkualitas tinggi, dan fitur pengisian daya yang cepat membuatnya menjadi pilihan menarik bagi yang mencari perangkat dengan performa dan kemampuan fotografi yang unggul.
BACA JUGA:Syarat Kredit HP di Eraphone Tanpa Kartu Kredit, Ketahui Juga Cara dan Besaran Bunganya
2. Realme X3 SuperZoom
Realme X3 SuperZoom menawarkan pengguna pengalaman ponsel unggulan dengan spesifikasi yang memikat. Layarnya berukuran 6.6 inci menggunakan teknologi IPS LCD dengan resolusi 1080 x 2400 piksel, memberikan visualisasi yang jernih dan tajam. Ditenagai oleh chipset Qualcomm SM8150 Snapdragon 855+ (7 nm), ponsel ini menjanjikan kinerja yang tangguh dan responsif.
BACA JUGA:KUR 2024 Disalurkan, Ini Daftar Bank Penyalurnya dan Tabel Angsuran KUR BRI Pinjaman Rp 30 Juta
Pilihan RAM yang tersedia mencakup 8 GB dan 12 GB, memberikan fleksibilitas untuk menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar. Varian penyimpanan internalnya juga cukup luas, dengan opsi 128 GB dan 256 GB.
BACA JUGA:Ternyata 5 Jurusan Ini yang Dibutuhkan CPNS 2024 Beserta Formasinya, Lengkapi 7 Dokumen Berikut
Sistem kamera belakangnya yang beragam terdiri dari 64 MP (wide), 8 MP (periscope telephoto, 5x optical zoom), 8 MP (ultrawide), dan 2 MP (macro), memberikan kemampuan fotografi yang menarik. Kamera depannya yang memiliki resolusi 32 MP (wide) dan 8 MP (ultrawide) memenuhi kebutuhan selfie dan video call.
BACA JUGA:9 Rekomendasi Laptop untuk Editing Video Rp5 Jutaan, Meski Murah Tapi Prosesor Mumpuni
Dengan baterai berkapasitas 4.200 mAh dan dukungan fast charging 30W, Realme X3 SuperZoom menawarkan daya tahan baterai yang kamul dan pengisian daya yang efisien. Harganya yang berkisar antara Rp5.149.000 hingga Rp5.599.000 membuatnya menjadi pilihan menarik dengan kombinasi nilai yang baik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: