Iklan dempo dalam berita

Malam 1000 Bulan, Ini 7 Amalan Utama Malam Lallilatul Qodar Menurut Para Ulama

Malam 1000 Bulan, Ini 7 Amalan Utama Malam Lallilatul Qodar Menurut Para Ulama

Amalan malam lailatul qadar menurut para ulama--

Artinya: “Jibril menemuinya pada tiap malam malam bulan Ramadan, dan dia (Jibril) bertadarus Al-Qur’an bersamanya.” (HR Bukhari)

Para ulama juga mengikuti kebiasaan Rasulullah SAW ini. Mengutip buku Mahfudhat Fadlailun Nabi was Shohabah oleh Abdul Aziz Wahab, Imam Syafi’i biasa mengkhatamkan Al-Qur’an sebanyak 60 kali di bulan Ramadan.

BACA JUGA:Tabel KUR BSI 2024 Pinjaman Rp 10-75 Juta Tidak Ada Bunga, Ini Update Tanggal Pendaftarannya

Sedangkan Qatadah, biasanya mengkhatamkan Al-Qur’an dalam tujuh hari. Namun, ketika bulan Ramadan, ia mengkhatamkannya setiap tiga hari, bahkan pada sepuluh hari terakhir Ramadan, ia mengkhatamkannya setiap malam.

7. Bersedekah

Bersedekah dapat menjadi penyempurna amalan malam Lailatul Qadar. Sebab. menurut Kepala Seksi Pengembangan Metode dan Materi Dakwah Dit.

Penerangan Agama Islam H. Subhan Nur, perlu adanya keseimbangan ibadah ritual dan sosial sebagai penyempurna keimanan dan kualitas ibadah.

Ditambah lagi, Rasulullah SAW pernah menyebutkan keutamaan bersedekah di bulan Ramadan. Rasulullah SAW bersabda dari Abu Hurairah RA,

أَفْضَلُ الصَّدَقَةِ صَدَقَةٌ فِي رَمَضَانَ

Artinya: Nabi SAW bersabda, “Sebaik-baik sedekah adalah sedekah yang ditunaikan pada bulan Ramadan.” (HR Tirmidzi) (sn04).

BACA JUGA:Apakah Denda Pinjol Berjalan Terus, Berikut Aturan Terbaru OJK dan Ketahui Juga Batasan Dendanya

Demikianlah informasi 7 amalan utama malam Lallilatul Qodar menurut para Ulama yang bisa umat muslim amalkan. Semoga bermanfaat.

 

Nutri Septiana

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: