Kota Kecil di Sumatera Barat Ini Ternyata Punya Harta Karun Emas Hitam, Ada di 4 Titik Lokasi
Kota Kecil di Sumatera Barat Ini Ternyata Punya Harta Karun Emas Hitam, Ada di 4 Titik Lokasi--Foto: ist
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM - Kota kecil di Sumatera Barat Ini ternyata punya harta-karun emas hitam, ada di 4 titik lokasi.
Sumatera Barat adalah sebuah provinsi di Indonesia yang terletak di Pulau Sumatra dengan ibu kota Padang.
Provinsi Sumatra Barat terletak sepanjang pesisir barat Sumatra bagian tengah, dataran tinggi Bukit Barisan di sebelah timur, dan sejumlah pulau di lepas pantainya seperti Kepulauan Mentawai.
Dari utara ke selatan, provinsi dengan wilayah seluas 42.012,89 km² ini berbatasan dengan empat provinsi, yakni Sumatra Utara, Riau, Jambi, dan Bengkulu.
Sumatra Barat adalah rumah bagi etnis Minangkabau, walaupun wilayah adat Minangkabau sendiri lebih luas dari wilayah administratif Provinsi Sumatra Barat saat ini.
Pada tahun 2020, provinsi ini memiliki penduduk sebanyak 5.534.472 jiwa dengan mayoritas beragama Islam.
BACA JUGA:Harta Karun Timah di Riau, Berikut Lokasi dan Jumlah Cadangannya, Auto Kaya
Sumatra Barat terdiri dari 12 kabupaten dan 7 kota dengan pembagian wilayah administratif sesudah kecamatan di seluruh kabupaten (kecuali Kabupaten Kepulauan Mentawai) dinamakan sebagai nagari.
Kota Kecil di Sumatera Barat Ini Ternyata Punya Harta Karun Emas Hitam
Siapa sangka, salah satu kota kecil yang berada di Provinsi Sumatera Barat memendam berjuta misteri, salah satunya adalah ditemukannya harta karun.
BACA JUGA:Masyarakat Sumatera Barat Bisa Kaya Raya, Ini Lokasi dan Cadangan Harta Karun Emas di Tanah Minang
Terletak di kaki Gunung Sianok yang menjulang tinggi, Kota Sawahlunto menyimpan harta karun emas hitam yang tak ternilai.
Dikenal sebagai "Kota Tambang Batubara Tertua di Indonesia", Sawahlunto menyimpan cerita panjang tentang eksploitasi batubara yang mengubah nasib kota kecil ini.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: