Harta Karun Raksasa! di Sini Lokasi Tambang Minyak dan Gas Bumi Aceh
Lokasi Tambang Minyak dan Gas Bumi Aceh--
Sumber daya alam ini tidak bisa lepas dari aktivitas sehari-hari karena memberikan sejumlah manfaat.
Di Indonesia, energi minyak dan gas masih menjadi andalan utama perekonomian, baik sebagai penghasil devisa maupun pemasok kebutuhan energi dalam negeri.
Oleh karena itu, kehadiran minyak dan gas sangat penting bagi kehidupan di Indonesia.
Kegunaan minyak bumi berperan krusial dalam kehidupan manusia, mempengaruhi berbagai sektor dan memberikan kontribusi besar pada ekonomi global.
BACA JUGA:Tak Tanggung Jumlah Harta Karun di Sumatera Selatan, Cadangan Batu Bara Hingga 92.07 Miliaran Ton
Beberapa manfaatnya antara lain:
1. Sebagai Bahan
Bakar Melalui proses penyulingan, minyak bumi menghasilkan bahan bakar seperti bensin, solar, bensol, dan minyak tanah yang digunakan sebagai sumber energi untuk kendaraan dan mesin.
2. Sumber Gas
Cair (LPG) Gas cair (LPG) yang berasal dari minyak bumi sering digunakan untuk kebutuhan dapur dan rumah tangga.
BACA JUGA:Bukan hanya Aceh dan Papua, Ini 3 Daerah Penghasil Harta Karun Batu Bara Terbesar di Bengkulu
3. Industri Kimia
Senyawa dari minyak bumi digunakan untuk membuat berbagai produk kimia seperti cat, plastik, dan produk lainnya.
4. Produksi Polimer
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: