Indonesia Punya Harta Karun Emas Hitam Melimpah Sejak, Ini 7 Perusahaan Tambang Raksasa Penggarapnya
Indonesia Punya Harta Karun Emas Hitam Melimpah Sejak, Ini 7 Perusahaan Tambang Raksasa Penggarapnya--Foto: ist
7. PT Bukit Asam (Persero) Tbk (PTBA)Sebagai salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN), PT Bukit Asam (Persero) Tbk (PTBA) mencatatkan namanya sebagai perusahaan batu bara terbesar di Indonesia.
Dalam ranah produksinya, PTBA berhasil mencapai angka volume produksi 37,14 juta ton di tahun 2022. Dibandingkan dengan tahun 2021, volume produksi batu bara Persero terjadi peningkatan sebesar 24 persen. Untuk penjualan produknya, PTBA banyak menjual dalam skala domestik dan sisanya dijual ke luar negeri.
Itulah ulasan mengenai Indonesia punya harta karun emas hitam melimpah, serta 7 perusahaan tambang raksasa penggarapnya saat ini.
(Novan)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: