Ada yang Belum Tahu? Ini Silsilah Raja Bengkulu, Raja Manguyang dan Kerajaan Sungai Lemau
Warga Bengkulu seharusnya tahu silsilah raja Bengkulu--
BACA JUGA:Mengulik Asal Usul Suku Kaur, Tidak Boleh Menikah Semerge
Akhir Kerajaan Sungai Lemau
Masuknya Belanda ke Bengkulu terjadi sekitar tahun 1825-1830 setelah Traktat London. Kondisi politik saat itu tidak memungkinkan para sepupu Muhammadsyah II untuk melanjutkan pemerintahan Kerajaan Sungai Lemau.
Belanda kemudian membentuk pemerintahan marga yang disebut Pasirah, yang dibagi dalam beberapa wilayah Onderafdeling dan Afdeling, menandai berakhirnya era kerajaan tradisional di Bengkulu.
Cerita ini menggambarkan kekayaan sejarah dan budaya Bengkulu serta perjalanan para raja dan bangsawan yang berperan penting dalam membentuk identitas daerah ini.
Sebagai informasi tambahan selain Kerajaan Sungai Limau berikut ini ada Kerajaan-kerajaan di Bengkulu yang terdapat pada sekitar abad XII hingga abad XIII:
BACA JUGA:Wow! Ini 5 Pemain Bola Terkaya di Indonesia 2024, Kekayaanya Capai Miliaran Rupiah
- Kerajaan Selebar di daerah Pelabuhan Pulau Baai dan Jenggalu
- Kerajaan Sungai Serut
- Kerajaan Empat Petulai di daerah Rejang Lebong
- Kerajaan Indera Pura
- Kerajaan Sungai Itam di daerah Lebak
- Kerajaan Gedung Agung dan Manau di Bengkulu Selatan
Demikian ulasan tentang Silsilah Raja Bengkulu, Raja Manguyang dan Kerajaan Sungai Lemau. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: