Iklan dempo dalam berita

Begini Cara Daftar Kartu Lansia Jakarta Online untuk Bantuan Finansia Masyarakat Lanjut Usia

Begini Cara Daftar Kartu Lansia Jakarta Online untuk Bantuan Finansia Masyarakat Lanjut Usia

Cara daftar kartu lansia Jakarta secara online--

Gunakan browser di perangkat Anda, baik itu di komputer, laptop, atau ponsel.

2. Kunjungi Laman Resmi

Arahkan browser ke laman resmi di alamat siladu.jakarta.go.id.

3. Masukkan NIK atau Nomor KTP

Di laman tersebut, masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) atau nomor Kartu Tanda Penduduk (KTP) lansia yang terdaftar.

BACA JUGA:Begini Cara Daftar BPNT 2024 Bagi Masyarakat Golongan 25 Persen Terbawah Berdasarkan DKTS

4. Klik Tombol ‘Cek’

Setelah memasukkan data yang diperlukan, klik tombol ‘Cek’.

5. Lihat Hasil Pencarian

Sistem akan secara otomatis menampilkan data diri penerima jika terdaftar. Jika nama penerima tidak muncul dalam hasil pencarian, maka yang bersangkutan tidak berhak atau belum terdaftar sebagai penerima Kartu Lansia Jakarta.

Catatan, KLJ ini masih hanya untuk warga lansia Jakarta yang mana bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan lansia yang membutuhkan dengan memberikan bantuan keuangan secara langsung. 

Program ini fokus pada lansia yang berada dalam kondisi ekonomi kurang mampu dan membutuhkan bantuan khusus. 

BACA JUGA:Begini Cara Membedakan Sneaker Ori dan KW, Jangan Ketipu Penjual Abal-abal

Dengan adanya bantuan finansial ini, diharapkan lansia dapat lebih mandiri dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari dan mendapatkan akses lebih baik ke layanan kesehatan dan sosial yang mereka butuhkan.

Demikian informasi tentang cara daftar kartu lansia Jakarta online untuk bantuan finansia masyarakat lanjut usia. Semoga bermanfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: