Dahsyatnya Kekuatan Akad Nikah yang Bisa Jadi Pelancar Rezeki Seorang Muslim, Ini Kata UAS

Minggu 02-07-2023,22:18 WIB
Reporter : Tim liputan

Selain itu, menurut Ustadz Abdul Somad, pernikahan itu dapat mencegah dari keburukan hawa nafsu manusia.

 

Ustadz Abdul Somad pun mengimbau pada setiap muslim yang merasa telah mampu untuk menikah, maka segeralah menikah.

BACA JUGA:Bahagianya Pemilik Tanggal Lahir Berikut, Selain Rezeki Lancar juga Umur Panjang

 

Pasalnya, pernikahan dapat menundukkan pandangan seseorang dan menjaga harkat serta martabatnya.

 

Setelah itu, Ustadz Abdul Somad pun menerangkan bagi yang belum mampu untuk menikah, maka berpuasalah.

 

Hal ini karena puasa dipercaya sebagai obat yang bisa mencegah dari perbuatan dosa.

 

Lebih lanjut, Ustadz Abdul Somad menerangkan bahwa pernikahan juga bisa membuka pintu rezeki yang lebih luas.

 

Da'i kondang itu pun menyebut bahwa dunia ini bagaikan perhiasan, tetapi sebaik-baik perhiasan itu adalah wanita shalehah.

 

Maka, Ustadz Abdul Somad mengimbau bagi para laki-laki hendaknya melihat dengan baik wanita seperti apa yang akan dinikahinya.

Kategori :