Manasik haji perlu dilakukan agar para calon jemaah haji memiliki bekal pengetahuan dan keterampilan, tentang tata cara pelaksanaan ibadah haji saat di tanah suci Mekkah nantinya.
BACA JUGA:Manfaat Masak Nasi Pakai Daun Pandan, Ternyata Bukan Sekedar Memberi Aroma Wangi
Sesuai jadwal, para calon jemaah haji terlebih dulu dikumpulkan saat akan diberangkatkan pada tanggal 15 Mei 2024, pukul 05.00 WIB di Masjid Agung Baitul Falihin sebelum diantar ke wisma haji Kota Bengkulu dengan menggunakan armada bus.
BACA JUGA:Rahasia Manfaat Daun Pandan Untuk Atasi Kolesterol dan Darah Tinggi, Ini Resepnya
Kemudian para jemaah yang tergabung dalam kloter 4 ini baru diberangkatkan ke Embarkasi Padang pada Kamis dini hari, 16 Mei 2024.
(Hari Adiyono)