15. Peringkat jabatan 5 Rp 7.171.875
16. Peringkat jabatan 4 Rp 5.361.800
Itulah alasan kenapa tukin pegawai pajak lebih tinggi, jika kamu berminat untuk menjadi bagian sebagai petugas pajak simak dibawah ini syarat masuknya.
Syarat Bekerja Sebagai Petugas Pajak di Ditjen Pajak
Adapun syarat pelamar yang masuk dalam kriteria calon peserta adalah sebagai berikut:
1. Warga negara Indonesia.
2. Usia 18 sampai 30 tahun buat lulusan S2, 18 sampai 28 tahun buat lulusan S1, usia 18 sampai 23 tahun buat lulusan D3.
BACA JUGA:Tahun Ini 381 Desa di Kabupaten Sukabumi Dapat Dana Desa Rp 440 Miliar, Ini Rincian per Desa
3. Daftar melalui situs Kemenkeu langsung.
Alasan Berkarier di Bidang Perpajakan
Berikut alasan mengapa banyak orang ingin berkarier di bidang perpajakan:
1. Gaji Gede
Penghasilan yang diterima pegawai bidang perpajakan tergolong gede. Gaji yang diterima juga diketahui terus mengalami peningkatan seiring lamanya berkarier. Selain itu, semakin lama berkiprah, keterampilan juga akan semakin meningkat.
2. Ada Peluang Kerja di Hampir Semua Industri
Peluang karier lulusan perpajakan terbuka luas, bahkan tidak ada habisnya. detikers bisa bekerja untuk instansi pemerintah maupun swasta.
BACA JUGA:Hampir Rp 600 Miliar, Ini Pembagian Dana Desa di Kabupaten Bogor Tahun 2024