Mendagri Beri Peluang Tenaga Honorer Satpol PP jadi PPPK 2024, Begini Kata Tito Karnavian

Sabtu 06-07-2024,17:31 WIB
Reporter : Putri Nurhidayati
Editor : Agus Faizar

6. Ikuti Seleksi

Ikuti tahapan seleksi sesuai jadwal yang diumumkan, mulai dari seleksi administrasi hingga ujian kompetensi.

7. Pengumuman Hasil

Pantau pengumuman hasil seleksi di portal resmi SSCASN atau melalui instansi yang dilamar.

BACA JUGA:Simak Ini 6 Kriteria Honorer yang Bisa Ikut Seleksi PPPK 2024

Pengangkatan honorer menjadi PPPK pada 2024 adalah kabar gembira bagi banyak tenaga honorer di Indonesia termasuk bagi tenaga honorer Sarpol PP. 

Dengan persiapan yang matang dan pemenuhan syarat-syarat yang ditentukan, kesempatan untuk diangkat menjadi PPPK semakin besar. 

Selalu pantau informasi resmi dari BKN dan instansi terkait untuk mendapatkan update terbaru mengenai jadwal dan prosedur pendaftaran. 

BACA JUGA:Rekrutmen CPNS dan PPPK, Simak Apa Saja 3011 formasi CPNS 2024 Dibuka Pemerintah Kabupaten Rembang Jateng

Demikianlah ulasan mengenai, Mendagri beri peluang tenaga honorer Satpol PP jadi PPPK 2024, begini kata Tito Karnavian.

(Putri Nurhidayati)

Kategori :