Rancangan peraturan daerah yang disetujui bersama tersebut dilanjutkan dengan penandatanganan oleh, Kepala Daerah paling lambat selama 30 hari sejak rancangan peraturan darah tersebut disetujui bersama.
Maka rancangan peraturan daerah dianggap sah menjadi peraturan daerah dan wajib di undangkan pada lembaran daerah dengan kalimat pengesahan yang bertuliskan "PERATURAN DAERAH INI DINYATAKAN SAH" pada halaman terakhir peraturan daerah sebelum pengundangan naskah peraturan daerah ke dalam lembaran daerah.
Nutri Septiana