Katanya, Gaji Mitra Statistik BPS Lebih Besar Dari Perangkat Desa, Sudah Cek? Segini Besarannya
--
Nah, kalau skill ini wajib dikuasai oleh petugas di wilayah yang menggunakan metode PAPI.
Jadi, petugas sensus mewawancarai responden menggunakan kuesioner biasa yang ditulis tangan. Sehingga, penting bagi petugas sensus untuk memiliki tulisan yang bagus alias dapat dibaca dan tidak memalukan.
Jadi, itulah beberapa skill yang wajib dikuasai oleh petugas sensus. Namun, sepandai-pandainya petugas sensus, yang menjadi kunci adalah jawaban responden.
Maka dari itu, jawaban responden menentukan masa depan bangsa.
6. Bisa Bahasa Daerah
Sebenarnya, yang ini tidak wajib. Namun, hal ini bisa jadi nilai tambah buat seorang petugas sensus. Biasanya responden lebih welcome kalau ditanya petugas menggunakan bahasa daerah.
Ada semacam kedekatan psikologis antara petugas sensus dan responden. Kalau sudah begini, responden bakal menjawab pertanyaan dengan senang hati.
BACA JUGA:Tes Kompetensi Mitra Statistik BPS 2024, Ini Contoh Soal Psikotes Logika Aritmatika dan Logika Umum
Demikian mengenai perbandingan gaji mitra statistik BPS dan perangkat desa. Semoga bermanfaat. (Tim)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: