Penting! Inilah 9 Manfaat dan Tips Menggunakan Sunscreen untuk Kesehatan Kulit Kamu
--
4. Mencegah munculnya flek hitam
Melanin, pigmen di kulit, dapat dipicu oleh sinar UV yang kuat dan menyebabkan munculnya flek hitam atau bintik-bintik gelap. Dengan menggunakan sunscreen secara teratur, Anda dapat mengurangi produksi melanin yang berlebihan dan mencegah munculnya flek hitam pada wajah.
5. Melembapkan kulit
Banyak sunscreen yang mengandung bahan-bahan yang melembapkan, seperti aloe vera dan vitamin E. Dengan demikian, selain melindungi kulit Anda dari sinar matahari, sunscreen juga dapat memberikan kelembapan dan menjaga kelembutan kulit wajah Anda.
BACA JUGA:Ini Manfaat Kolagen untuk Kesehatan dan Kecantikan, Banyak-banyak Makan Daging Ayam
6. Membantu menjaga penampilan kulit yang sehat
Penggunaan sunscreen secara teratur juga dapat memberikan manfaat jangka panjang dalam menjaga kulit wajah tetap sehat dan tetap terawat.
Dengan melindungi kulit dari paparan sinar UV, Anda dapat mencegah kerusakan kulit yang disebabkan oleh lingkungan, menjaga warna dan tekstur kulit anda menjadi lebih merata, dan mempertahankan kecantikan alami dari wajah anda.
7. Meratakan warna kulit
Selain mencegah noda pada wajah, penggunaan sunscreen juga dapat membantu meratakan warna kulit yang tidak merata akibat hiperpigmentasi, misalnya setelah kulit terluka atau mengalami jerawat, dengan menggunakan sunscreen warna yang tidak merata pada kulit akan memudar.
Ini karena sunscreen bisa mencegah perburukan masalah pigmen tersebut dan mencerahkan tampilan kulit yang lebih gelap daripada warna kulit sekitarnya.
BACA JUGA:Daripada Ditumbuhi Rumput, Ini Daftar Tanaman Obat yang Bisa Ditanam di Pekarangan Rumah
8. Mencegah kulit terbakar
Manfaat sunscreen lainnya adalah mencegah kulit terbakar (sunburn) akibat paparan sinar matahari. Hal ini karena sunscreen bisa melindungi kulit dari paparan sinar UV, sehingga menurunkan risiko terjadinya kulit terbakar.
9. Mencegah kulit gelap
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: