Iklan dempo dalam berita

Jalan Kaki 10.000 Langkah per Hari, Ini Manfaatnya Bagi Tubuh dan Tips Mudah Melakukannya

Jalan Kaki 10.000 Langkah per Hari, Ini Manfaatnya Bagi Tubuh dan Tips Mudah Melakukannya

Jalan Kaki 10.000 Langkah per Hari, Ini Manfaatnya Bagi Tubuh dan Tips Mudah Melakukannya--Foto: ist

Selain itu, aktivitas fisik juga meningkatkan aliran darah ke otak, yang bisa memacu fungsi kognitif. 

Saat rajin bergerak, Anda secara tidak langsung bisa lebih konsentrasi dan produktif. 

4. Memperkuat tulang

Aktivitas fisik seperti jalan kaki, lari, terutama angkat beban, dapat memberikan tekanan ekstra pada tulang. 

Hal itu dapat meningkatkan kepadatan tulang dan menurunkan risiko osteoporosis di kemudian hari. 

BACA JUGA:Tak Hanya Bernilai Ibadah, Ada 8 Manfaat Puasa Senin Kamis untuk Kesehatan

5. Membangun otot

Rutinitas jalan kaki 10.000 langkah per hari dapat membangun otot yang sehat. Aktivitas fisik harian ini secara bertahap bisa meningkatkan kekuatan otot. 

6. Membantu menstabilkan gula darah

Saat aktif bergerak, otot tubuh menggunakan lebih banyak glukosa dalam aliran darah. 

Aktivitas fisik seperti jalan kaki juga bisa membantu insulin dalam tubuh bekerja lebih efisien, sehingga gula darah lebih stabil 

BACA JUGA:Mendapat Julukan Buah yang Diberkahi, Ini Manfaat Buah Zaitun untuk Kesehatan Tubuh

7. Membantu menurunkan tekanan darah

Aktivitas fisik penting untuk mencegah penyakit tekanan darah tinggi. Aktivitas fisik seperti rutin jalan kaki dapat membantu mengurangi kekakuan pembuluh darah yang jadi biang hipertensi. 

8. Meningkatkan fleksibilitas

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: