Iklan RBTV Dalam Berita

Jangan Asal Buka Usaha, Ini Hari yang Baik untuk Memulai Bisnis Menurut Islam

Jangan Asal Buka Usaha, Ini Hari yang Baik untuk Memulai Bisnis Menurut Islam

Hari yang baik untuk memulai usaha menurut Islam--

Arab-latin: Allaahumma innii as-alukats tsabaata fil amri, wal aziimata `alar rusydi, wa as-aluka syukra ni matik, wa as-aluka husna ibaadatik, wa as-aluka qalban saliiman, wa as-aluka lisaanan shaadiqa, wa as-aluka min khairi maa ta lam, wa astaghfiruka lima ta lamu innaka antaallaamul ghuyuub.

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu ketegaran dalam menghadapi permasalahan dan memohon agar Engkau berkenan memberikan petunjuk. Aku memohon kepada-Mu agar aku dapat mensyukuri nikmat-Mu. Aku memohon kepada- Mu agar giat beribadah kepada-Mu. Aku memohon kepada-Mu bati yang bersih dan lisan yang jujur. Aku memohon kepada- Mu kebaikan yang Engkau ketahui dan aku berlindung kepada-Mu dari keburukan yang Engkau ketahui. Aku juga memohon kepada-Mu curahan ampunan dari segala dosa yang Engkau ketahui, karena hanya Engkaulah yang Maha Mengetahui segala yang gaib." (HR Tirmidzi, Nasa'i, dan Ahmad)

BACA JUGA:Jangan Mandi di Waktu Ini, Bisa Memicu Banyak Penyakit, Salah Satunya Gejala Rematik

Setelah itu dilanjutkan dengan membaca doa berikut ini:



يَا مُرَنِي نَفَقَاتِ أَهْلِ الْتَقَى وَمُضَاعِفَهَا ، وَيَا سَائِقَ الْأَرْزَاقِ سَحَا إِلَى الْمَخْلُوقِيْنَ، وَيَا مُفْضِلَنَا بِالْأَرَزَاقِ بَعْضَنَا عَلَى بَعْضٍ، سُقْنِي وَوَجَهْنِي فِي تِجَارَتِيْ هَذِهِ إِلَى وَجْهِ غِنَى عَاصِمٍ شَكُورٍ. أَخُذُهُ بِحُسْنِ شُكْرٍ لِتَنْفَعَنِي بِهِ وَ تَنْفَعَ بِهِ مِنِّيْ

Arab-latin: Yaa murabbiya nafaqaati ahlit tuqaa wa mudhaa ifa- haa, wa yaa saa-iqal arzaaqi sahan ilal makhluugiin, wa yaa mufdhilanaa bil arzaaqi ba`dhanaa alaa ba`dhin, suqnii wa wajjihnii fii tijaaratii hadzihi ilaa wajhi ghinan aashimin syakuur. Aakhudzuhu bi husni syukrin litanfa anii bihi wa tanfa`a bihi minnii.

Artinya: "Wahai Dzat Yang mengurus, mengatur, dan melipatgandakan nafkah ahli takwa, wahai Dzat Yang membagi rezeki kepada para makhluk, wahai Dzat Yang melebihkan rezeki sebagian di antara kami di atas sebagian yang lain, tuntun dan hadapkanlah aku dalam bisnisku ini kepada Dzat Yang Mahakaya, Yang Maha Menjaga, dan Maha Menerima syukur. Aku melakukan ini dengan rasa syukur yang baik agar Engkau memberiku manfaat dan mendatangkan manfaat (bagi bisnis ini).

BACA JUGA:Rumah Dinas Bupati Bengkulu Utara Disambar Petir, Lantai Tiang Bendera Hancur

2. Doa agar Dikaruniai Rezeki yang Melimpah



اللَّهُمَّ إِنِّي أَدْعُوْكَ لِهَمِّي لَا يُفَرِّجُهُ غَيْرُكَ وَلِرَحْمَةٍ لَا تَنَالُ إِلَّا بِكَ وَلِكَرْبِ لَا يَكْشِفُهُ إِلَّا أَنْتَ وَلِرَغْبَةٍ لَا تَبْلَغُ إِلَّا بِكَ وَلِحَاجَةٍ لَا يَقْضِيْهَا إِلَّا أَنْتَ

Arab-latin: Allaahumma inni ad'uuka lihammii laa yufarrijuhu ghairuka wa lirahmatil laa tunaalu illaa bika wa likarbil laa yaksyifuhu illa anta wa liraghbatil laa tublaghu illaa bika wa lihaajatin laa yaqdhiihaa illaa anta.

Artinya: "Ya Allah, aku berdoa kepada-Mu untuk duka yang tak akan dibahagiakan oleh selain-Mu, rahmat yang tak akan dicapai kecuali dengan-Mu, derita yang tak akan terbilangkan kecuali oleh-Mu, harapan yang akan tercapai kecuali dengan-Mu, hajat yang tak mungkin dipenuhi kecuali oleh-Mu."

BACA JUGA:Bagian Barat Pulau Emas Suwarnadwipa, Ternyata Punya Simpanan Emas yang Berada di Hutan Lindung

3. Doa agar Dagangan Laris dan Menguntungkan

Adapun berikut adalah doa agar usaha lancar dan banyak pelanggan:




اللَّهُمَّ إِنِّي أَسْتَلُكَ أَنْ تَرْزُقَنِي رِزْقًا حَلالاً وَاسِعًا طَيِّبًا مِنْ غَيْرِ تَعْبِ ولا مشقة ولا ضير ولا نصب إِنَّكَ عَلَى كُلِّ شَيْءٍ قَدِيرٌ

Arab-latin: Allaahumma innii as-alukaan tarzuqanii rizqan halaalan waasian thayyiban min ghairi ta'bin wa laa masyaqqatin wa laa dhairin wa laa nashabin innaka 'alaa kulli syai-in qadiir.

Artinya: "Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kepada-Mu agar melimpahkan rezeki kepadaku berupa rezeki yang halal, luas, dan tanpa susah payah, tanpa memberatkan, tanpa membahayakan dan tanpa rasa lelah dalam memperolehnya. Sesungguhnya Engkau berkuasa atas segala sesuatu."

Demikian ulasan mengenai jangan asal buka usaha, ini hari yang baik untuk memulai bisnis menurut Islam. Semoga bermanfaat.

Septi Widiyarti

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: