7 Jenis Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Diabetes, Apa Saja?
Jenis Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Diabetes--
NASIONAL, RBTVCAMKOHA.COM – 7 jenis sayuran yang tidak boleh dimakan penderita diabetes, apa saja?
Ada banyak makanan pantangan yang harus dihindari oleh penderita diabetes agar tidak mengalami lonjakan gula darah. Untuk makanan pantangan tersebut cukup beragam, salah satunya adalah sejenis sayuran.
Diabetes adalah penyakit metabolisme yang disebabkan oleh gangguan pada produksi, penggunaan, dan penyimpanan glukosa dalam tubuh.
Glukosa adalah sumber utama energi untuk tubuh kita, dan insulin adalah hormon yang membantu mengatur tingkat glukosa dalam darah.
Pada orang yang menderita diabetes, tubuh tidak mampu menggunakan insulin dengan efektif atau tidak memproduksi insulin sama sekali, sehingga tingkat glukosa dalam darah meningkat dan tidak terkontrol.
BACA JUGA:Rincian Dana Desa Kabupaten Kolaka 2024 untuk 100 Desa, Mana yang Terima Alokasi Terendah?
Komplikasi diabetes dapat termasuk penyakit jantung, stroke, penyakit ginjal, kebutaan, dan amputasi. Pengobatan diabetes meliputi pengendalian gula darah, diet, olahraga, dan mungkin juga terapi insulin atau obat-obatan lainnya.
Dengan pengobatan yang tepat, orang dengan diabetes dapat mengelola penyakit mereka dan menghindari komplikasi yang serius.
Penderita diabetes harus memerhatikan asupan makanan termasuk sayuran. Meski sehat, ada beberapa sayuran yang dilarang bagi penderita diabetes yaitu sayuran yang mengandung tepung tinggi (strachy vegetables).
Ada sederet sayuran yang tidak boleh dimakan oleh penderita diabetes yang perlu diperhatikan. Untuk mengetahui informasi lebih lanjut, simak penjelasannya dalam artikel ini.
BACA JUGA:Lengkap! Ini Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja UMKM 2024, Cek Link Pendaftarannya
Jenis Sayuran yang Tidak Boleh Dimakan Penderita Diabetes
Berikut 7 sayuran yang dilarang dikonsumsi penderita diabetes yang dilansir dari detikHealth.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: