Jika Mengalami Laka Lantas dan Kendaraan Sudah Diasuransikan, Berikut yang Didapat Pemilik Kendaraan
Keuntungan ikut asuransi kendaraan--ist
Dengan begitu, kamu tidak perlu lagi memikirkan biaya tambahan untuk mendapatkan layanan asuransi kendaraan yang lebih luas. Sebab, semua sudah termasuk dalam tanggungan perusahaan asuransi sesuai dengan ketentuan pada polis asuransi yang kamu miliki.
Layanan tambahan tersebut bisa berupa penggantian barang pribadi yang rusak atau hilang di dalam kendaraan bermotor saat terjadi kecelakaan atau kerugian akibat perbuatan jahat orang lain.
Jika kamu mempertimbangkan untuk memperluas manfaat asuransi, sebaiknya tanyakan terlebih dahulu kepada agen asuransi mengenai semua manfaat perluasan tersebut. Pastikan kamu benar-benar paham sebelum memutuskan untuk membelinya.
8. Mendapatkan Keuntungan dari Premi yang Lebih Rendah
Apakah kamu salah satu dari sekian banyak orang yang tidak yakin akan manfaat asuransi kendaraan atau mobil?
Tidak perlu khawatir karena pada kenyataannya, membeli asuransi kendaraan menawarkan banyak keuntungan bahkan premi rendah yang bisa kamu dapatkan.
Sebaliknya, kerugian karena tidak memiliki asuransi mobil atau motor justru sangat berisiko. Jadi, apakah masih ragu untuk melindungi kendaraan kesayangan dengan asuransi?
Sheila Silvina
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: