Iklan RBTV Dalam Berita

PERANG Sudan, TNI Turunkan Komando Pasukan Gerak Cepat Evakuasi 538 WNI

PERANG Sudan, TNI Turunkan Komando Pasukan Gerak Cepat Evakuasi 538 WNI

Evakuasi WNI dari Sudan--

Pertempuran yang terjadi tiba-tiba tersebut menghancurkan rencana untuk memulihkan pemerintahan sipil di Sudan.

 

Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dan pemerintah Sudan mengatakan, sedikitnya sudah 413 korban tewas dan 3.551 orang luka selama pertempuran militer di Sudan hingga Jumat lalu.

 

Sementara itu, badan anak-anak PBB (UNICEF) mengatakan, sedikitnya sembilan orang anak dilaporkan tewas dalam pertempuran di Sudan, dan lebih dari 50 anak terluka parah.

 

Lebih lanjut, pertempuran juga disebut telah menciptakan 11 serangan terhadap fasilitas kesehatan.

 

(Tim)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: