Iklan RBTV Dalam Berita

Cara Lengkap Blokir STNK di Samsat Online, Siapkan Berkasnya Tanpa Mondar Mandir

Cara Lengkap Blokir STNK di Samsat Online, Siapkan Berkasnya Tanpa Mondar Mandir

Cara blokir STNK secara online--

Unggah dokumen-dokumen yang telah dipersiapkan sebelumnya, seperti KTP, STNK, BPKB, dan surat keterangan jual beli.

6. Isi Formulir

Isi formulir permohonan blokir STNK dengan data yang benar dan lengkap.

7. Submit Permohonan

Setelah semua dokumen terunggah dan formulir terisi, submit permohonan Anda.

8. Konfirmasi dan Verifikasi

Tunggu konfirmasi dan verifikasi dari pihak Samsat. Anda akan menerima pemberitahuan melalui email atau SMS jika permohonan Anda telah disetujui.

BACA JUGA:Pemblokiran Puluhan Ribu STNK Dilakukan Oleh Ditlantas Polda, Tenyata Ini Penyebabnya

Setelah melakukan blokir STNK, status STNK akan terlihat di kolom PKB atau dikirim via Email. Anda juga dapat melakukan pengecekan ulang melalui situs atau secara langsung datang ke kantor Samsat daerah.

Sebelum mulai proses pemblokiran, siapkan berkas sebagai berikut:

1. Fotokopi KTP pemilik lama

2. Fotokopi STNK / BPKB

3. Fotokapi Keartu Keluarga

4. Akta atau bukti penjualan

5. Surat penyataan pengalihan kepemilikan. Format surat sudah disediakan di platform tersebut.

BACA JUGA:Siapkan Berkasnya, Begini Cara Balik Nama STNK dan BPKB Kendaraan Bermotor

Meski menggunakan platform yang berbeda, pada dasarnya cara blokir STNK secara online tersebut hampir sama, yaitu:

1. Registrasi ke website atau aplikasi yang digunakan di daerah masing-masing.

2. Pilih PKB (Pajak Kendaraan Bemotor).

3. Pilih layanan blokir.

4. Isi nomor polisi kendaran.

5. Isi data lain yang diminta dan unggah berkas yang dibutuhkan.

6. Kirim, lalu tunggu konfirmasi melalui email.

BACA JUGA:Siapkan Berkasnya, Begini Cara Balik Nama STNK dan BPKB Kendaraan Bermotor

Cara Blokir STNK Lewat Samsat 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: