• Biaya pasang listrik baru daya 7.700 VA: Rp 7.722.300
BACA JUGA:Tanam di Pekarangan Rumah, 7 Tanaman Ini Menurut Islam Bisa Mendatangkan Rezeki
Biaya pasang baru listrik tersebut sudah meliputi biaya materai, Uang Jaminan Sebagai Langganan (UJL), Biaya Guna Penyambungan (BP), pajak penerangan jalan.
2. Biaya Pasang Listrik Baru PLN Pascabayar (Postpaid)
Sementara biaya pasang listrik baru untuk pelanggan PLN yang memilih menggunakan listrik pascabayar (postpaid) adalah sebagai berikut:
• Biaya pasang baru listrik daya 450 VA: Rp 282.900
• Biaya pasang baru listrik daya 900 VA: Rp 967.800
• Biaya pasang baru listrik daya 1.300 VA: Rp 1.485.900
• Biaya pasang baru listrik daya 2.200 VA: Rp 2.482.200
• Biaya pasang baru listrik daya 3.500 VA: Rp 4.046.000
• Biaya pasang baru listrik daya 4.400 VA: Rp 5.096.400
• Biaya pasang baru listrik daya 5.500 VA: Rp 6.368.000
• Biaya pasang baru listrik daya 6.600 VA: Rp 7.527.400
• Biaya pasang baru listrik daya 7.700 VA: Rp 8.780.300
BACA JUGA:Air Dimasuki Tikus atau Ada Kotoran Cicak Apakah Bisa untuk Berwudhu? Begini Penjelasan Ustadz
Cara Melakukan Pendaftaran Pemasangan Baru Layanan Listrik PLN Untuk memperluas jangkauan sekaligus mempermudah pelanggan, PLN telah menyediakaan dua cara pendaftaran pasang baru, yaitu melalui cara offline dan online. Berikut adalah rinciannya: