Iklan RBTV Dalam Berita

7 Tanda Suami akan Dimudahkan dalam Urusan Rezeki, Salah Satunya Punya Rasa Cemburu kepada Istri

7 Tanda Suami akan Dimudahkan dalam Urusan Rezeki, Salah Satunya Punya Rasa Cemburu kepada Istri

7 Tanda suami pembawa rezeki--

Salah satu kewajiban seorang suami adalah memenuhi kebutuhan anak dan istrinya. Seorang suami yang mencari rezeki secara halal dan baik akan dimudahkan dan ditambah jumlahnya oleh Allah. Sebab melalui tangannyalah rezeki untuk anak-anak dan istrinya dititipkan.

 

3 Mempergauli Istrinya dengan Baik

Seorang suami yang mempergauli istrinya dengan baik adalah ia yang tidak menyakiti istrinya, tidak berperilaku kasar dan dzalim. Serta tidak menangguhkan hak istri padahal ia mampu. Dan selalu menampakkan wajah manis dan ceria di depan istrinya. 

BACA JUGA:Harta Karun Nabi Sulaiman yang Paling Diincar Kaum Yahudi, Apa Saja Isinya?

 

Dengan begitu, sang istri akan merasa bahagia terhadap suaminya. Sehingga, kebahagiaan istrinya tersebut dapat menarik hal-hal yang positif dalam rumah tangga termasuk rezeki. Bukankah telah disebutkan bahwa bahagiakanlah istrimu bila ingin rezeki lancar?

 

4 Setia kepada Istrinya

Bila janji setia seorang manusia kepada Allah dengan bersyahadat, maka janji setia seorang laki-laki kepada wanita adalah dengan pernikahan. Bukan hanya kepada istrinya sebagai belahan jiwa, namun secara tidak langsung ia telah berjanji pula kepada Allah. 

BACA JUGA:Ustad Adi Hidayat Ungkap Nasab Prabu Siliwangi, Siapa Sangka Ternyata...

 

Seorang suami yang setia akan mendapatkan balasan kesetiaan dan ketaatan pula dari istrinya. Sehingga akan menghasilkan rumah tangga yang sakinah dan berezeki baik. Bukankah rezeki yang paling utama dari Allah adalah ketenangan?

 

Dengan begitu, suami istri yang saling menjaga kesetiaan akan memberikan ketenangan di hati masing-masing. Sehingga, suami akan tenang mencari rezeki di luar rumah dan istri dengan tenang menunggu suaminya pulang dan ikhlas dengan pemberian suaminya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: