Nasabah Bank Mandiri, Seperti Ini Cara Bayar Tagihan Shopee PayLater Pakai Livin’ Cepat dan Praktis
Nasabah Bank Mandiri, Seperti Ini Cara Bayar Tagihan Shopee PayLater Pakai Livin’ Cepat dan Praktis--
- Setelah itu akan muncul Nomor Virtual Account yang digunakan untuk membayar
- Selanjutnya lakukan pembayaran melalui bank sesuai metode yang dipilih.
BACA JUGA:Penting Bagi Pemotor, Jangan Asal Pakai Oli, Berikut Efek Oli Encer Bagi Kendaraan
Cara bayar Shopee PayLater lewat ATM BCA
- Silakan datang ke ATM BCA terdekat.
- Kemudian, masukkan kartu ATM BCA dan masukkan PIN ATM BCA.
- Selanjutnya, silakan pilih Menu Transaksi Lainnya.
- Setelah itu, masukkan Nomor Virtual Account SPayLater.
- Lalu, konfirmasi Data Tagihan SPayLater.
- Silakan tunggu sampai pembayaran SPayLater terkonfirmasi berhasil.
- Selesai
BACA JUGA:95 Ide Nama Bayi Laki-laki Pembawa Rezeki dari A-Z, Bisa Disematkan pada Si Kecil
Sebagai informasi, untuk bunga Shopee PayLater yakni minimal 2,95 persen untuk program Beli Sekarang Bayar Nanti yang diselesaikan dalam waktu 1 bulan.
Sementara untuk program cicilan, bunga yang ditentukan akan disesuaikan dengan jangka waktu cicilan yang dipilih oleh pengguna yaitu mulai dari 3, 6 dan 12 bulan.
BACA JUGA:Setiap Bepergian Jangan Lupa Bawa 4 Benda Ini, Katanya agar Rezeki Lancar
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: