Iklan RBTV Dalam Berita

Seperti Ini Pahala Seorang Muadzin, Dosanya Dihapus Sejauh Suara Adzan Terdengar

Seperti Ini Pahala Seorang Muadzin, Dosanya Dihapus Sejauh Suara Adzan Terdengar

Pahala untuk seorang muadzin--

BACA JUGA:Tanpa Semprotan, Begini Cara Alami Mengusir Nyamuk dari Dalam Rumah

Dari Abu Hurairah,

كُنَّا مَعَ رَسُولِ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فَقَامَ بِلَالٌ يُنَادِي فَلَمَّا سَكَتَ قَالَ رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ مَنْ قَالَ مِثْلَ هَذَا يَقِينًا دَخَلَ الْجَنَّةَ

“Kami pernah bersama Rasulullah shalallahu ‘alaihi wasallam, lalu Bilal berdiri mengumandangkan adzan. Ketika selesai, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, ‘Barangsiapa mengucapkan seperti ini dengan yakin, niscaya dia masuk surga’.” (HR. An Nasa’i)

 

Tim liputan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: