Tambang Aspal di Cilacap Bisa Dijual Eceran? Segini Harganya Per Kg
Tambang Aspal di Cilacap Bisa Dijual Eceran?--
Pertama adalah pemetaan. Proses ini meliputi pengukuran jalan, lalu mencari informasi seputar kondisi tanah yang akan diaspal, serta menentukan seputar koordinat jalan.
Tahap awal ini penting dilakukan guna dapat menentukan meterial dan seberapa banyak meterial pengaspalan yang nantinya digunakan.
BACA JUGA:Untuk Lelaki Disiapkan Bidadari di Surga, Bagaimana dengan Wanita? Seperti Ini Penjelasan UAH
2. Clearing
Tahapan setelah pemetaan adalah Clearing. Tahapan Clearing meliputi membentuk rancangan jalan, meminimalisir jalanan yang lunak, dan melakukan pembersihan sampah di sekitar jalanan.
Fungsi dari Clearing ini adalah untuk memperlancar proses pengaspalan, dan membuat aspal menjadi lebih awet atau tahan lama.
3. Stripping
Stripping adalah proses timbunan yang dilakukan jika memang diperlukan. Dalam Stripping nantinya tanah akan dipotong untuk mendapatkan bentuk elevasi jalan sesuai keinginan. Elevasi dilakukan dengan menggunakan alat ukur bernama theodolite.
BACA JUGA:Sudah Ada di Dunia, Ternyata 7 Benda Berikut Berasal dari Surga
4. Pemadatan Tanah
Jika tanah sudah dipotong lalu ditimbun, maka selanjutnya ke proses pemadatan tanah. Proses ini dilakukan dengan tanah urug atau tanah lainnya yang bebas dari sampah dan rumput. Selanjutnya jalan akan dikeraskan dengan menggunakan alat berat seperti buldozer atau bisa juga dengan vibrator roller.
BACA JUGA:Sudah Diakui Internasional! Ini Daftar Alutsista Terbaik Andalan TNI AD, AU dan AL
5. Pelapisan Bawah
Tahap tahap proses pengaspalan selanjutnya adalah pelapisan bawah atau disebut juga dengan istilah sub base course.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: