Ini Lokasi Strategis di Bandung untuk Bisnis Kuliner, Strategi Jualannya Begini Biar Laris Manis
Lokasi Strategis di Bandung untuk Bisnis Kuliner--
Kawasan ini identik dengan para pedagang yang menjual beragam kebutuhan, terutama pakaian, tas, dan sepatu.
Sebelum survei lokasi langsung, sebaiknya kamu survei ruko yang bisa disewa secara online.
BACA JUGA:Ini Langkah dan Cara Berhenti Kecanduan Main Judi Online, Dampaknya Berbahaya
5. Sekitar Jalan Ciumbuleuit
Jalan Ciumbuleuit menjadi salah satu tempat strategis di Bandung untuk membuka usaha karena lokasinya sangat dekat dengan kampus Universitas Parahyangan.
Banyaknya mahasiswa yang beraktivitas di sekitar Jalan Ciumbuleuit dapat kamu manfaatkan untuk kepentingan bisnismu.
Beberapa jenis usaha yang bisa kamu coba di sini antara lain menjual alat tulis kantor dan fotokopi, kuliner, serta bisnis kos-kosan.
BACA JUGA:Syarat dan Cara Gadai Laptop di Pegadaian, Lengkap dengan Cara Lihat Taksiran Harga Gadai
6. Jalan Cihampelas
Karakteristik kawasan ini sangat mirip dengan Jalan Riau. Banyak wisatawan datang ke kawasan ini untuk berburu fesyen, mulai dari baju, celana, hingga sepatu.
Selain itu, di kawasan ini juga terdapat salah satu mal yang terkenal, yaitu Cihampelas Walk. Membuka ruko di kawasan ini tentu memiliki potensi besar untuk keuntungan bisnismu.
BACA JUGA:Demi Tampil Cantik Sering Mengabaikan Dosa, Ini Tuntunan Berdandan Bagi Wanita Islam
7. Jalan Braga
Jalan Braga adalah salah satu jalan paling terkenal di Bandung. Dikenal dengan suasana klasiknya, Jalan Braga selalu dipenuhi wisatawan yang ingin menikmati keindahan arsitektur dan kuliner di sepanjang jalan ini.
Di sini, kamu bisa membuka kafe, restoran, atau bahkan toko oleh-oleh khas Bandung. Jalan Braga menawarkan suasana yang berbeda dan unik, yang bisa menjadi daya tarik tersendiri bagi bisnismu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: