Iklan RBTV Dalam Berita

5-6 Mei Fenomena Penumbra, Ini Tata Cara Salat Gerhana Berjemaah dan Sendirian

5-6 Mei Fenomena Penumbra, Ini Tata Cara Salat Gerhana Berjemaah dan Sendirian

Gerhana bulan, umat Islam disarankan menunaikan salat sunnah--

 

4. Ruku'

 

5. Bangkit dari ruku' (i'tidal) sambil mengucapkan "Sami'allahu Liman Hamidah, Rabbana Wa Lakal Hamd"

 

6. Setelah i'tidal ini tidak langsung sujud, namun dilanjutkan dengan membaca surat Al Fatihah dan surat al quran. Berdiri yang kedua ini lebih singkat dari yang pertama

 

BACA JUGA:Di Padang Mahsyar Manusia Dikumpulkan dalam 12 Barisan, Hanya Satu Barisan yang Tersenyum Bahagia

7. Ruku' kembali (ruku' kedua) yang panjangnya lebih pendek dari ruku' sebelumnya

 

8. Kemudian bangkit dari ruku' (i'tidal)

 

9. Kemudian sujud yang panjangnya sebagaimana ruku', lalu duduk di antara dua sujud kemudian sujud kembali

 

10. Bangkit dari sujud lalu mengerjakan raka'at kedua sebagaimana raka'at pertama hanya saja bacaan dan gerakan-gerakannya lebih singkat dari sebelumnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: