7 Tips Memilih Jasa Tukang Borongan atau Harian, Jangan Salah Pilih

Selasa 12-12-2023,21:02 WIB
Reporter : Novan Alqadri
Editor : ahmad afandi

BACA JUGA:Kemarau, Tukang Sumur Bor di Bengkulu Banjir Pesanan

7. Buat Kontrak Tercatat

Ini juga bisa menjadi hal penting agar tukang bangunan bertanggung jawab atas tugasnya. 

Hal ini dilakukan untuk berjaga-jaga bila sewaktu-waktu ada permasalahan pada pembangunan. 

Misalnya rumah yang rubuh atau bangunan tidak sesuai dengan diskusi awal. 

Dalam kontrak itu, penting untuk dituliskan apa yang akan ditangani, jumlah bayaran, waktu pengerjaan, hingga bahan yang digunakan. 

Jangan lupa untuk meminta salinan KTP atau identitas lainnya. 

Itulah tujuh tips memilih jasa tukang. 

Memilih tukang bangunan memang susah susah gampang. 

BACA JUGA:14 Pekerjaan Paling Aneh di Dunia, Mulai Tukang Tidur Sampai Tukang Cek Kelamin Anak Ayam

Semuanya tergantung dari tipe pengerjaan yang dibutuhkan dalam pembangunan rumah. 

Jangan sampai kamu salah pilih dan berujung mengeluarkan uang yang berjumlah lebih besar dari anggaran. 

(Tim)

Kategori :