Syarat KUR Syariah Pegadaian untuk Pinjaman hingga Rp 10 Juta, Ini 6 Langkah Simpel Pengajuannya

Kamis 28-03-2024,16:07 WIB
Reporter : Septi Widiyarti
Editor : Purnama Sakti

3. Calon Rahin (Nasabah) tidak sedang mendapatkan fasilitas pembiayaan Program Pemerintah dan/atau pembiayaan produktif dari Lembaga keuangan lain

4. Memiliki usaha yang telah berjalan minimal 6 bulan

5. Berjarak < 5 KM dari outlet Pegadaian

6. Angsuran tetap (flat) setiap bulan

7. Biaya Imbal Jasa Kafalah atau asuransi ditanggung oleh Pegadaian (gratis)

8. Biaya administrasi gratis

BACA JUGA:Brosur KUR Syariah Pegadaian, Cek Syarat hingga Tabel Angsuran Pinjaman Rp 5-10 Juta

Persyaratan Dokumen

Adapun berkas yang perlu Anda lengkapi, yakni:

1. Kartu identitas yang berlaku (KTP)

2. Berkas kelengkapan sesuai dengan ketentuan

3. Aset usaha sesuai dengan ketentuan

4. Foto copy Kartu Keluarga dan surat nikah bagi calon nasabah yang sudah menikah

5. Foto copy surat keterangan usaha dan dokumen lain jika diperlukan

BACA JUGA:Cara Daftar BTN Mobile Tanpa ke Bank, Ini 2 Pilihan Mudahnya, Lengkap dengan Cara Aktivasi

Ini 6 Langkah Simpel Pengajuan

Kategori :