Iklan RBTV Dalam Berita

Apakah Gaji PNS 2024 Naik? Ini Tabel Gaji PNS Tahun 2024

Apakah Gaji PNS 2024 Naik? Ini Tabel Gaji PNS Tahun 2024

Tabel Gaji PNS Tahun 2024--Foto: ist

IVb: Rp3.426.948 – Rp5.628.420

IVc: Rp3.571.884 – Rp5.866.452

IVd: Rp3.722.976 – Rp6.114.636

IVe: Rp3.880.548 – Rp6.373.296

Sri Mulyani Rogoh Kocek Rp 52 Triliun

BACA JUGA:Naik 8 Persen, Segini Gaji PNS Tahun 2024, Golongan IV Menerima Rp 5,9 Juta

Sebelumnya diberikan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) menetapkan kenaikan gaji PNS 2024 sebesar 8 persen, dan kenaikan gaji para pensiunan 12 persen.

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menyampaikan, pemerintah telah menyiapkan anggaran Rp 52 triliun untuk membayar gaji PNS, TNI/Polri hingga pensiunan di tahun depan.

"Total anggaran Rp 52 triliun. Dilihat dari komposisi adalah untuk ASN pusat Rp 9,4 triliun, untuk pensiunan kenaikan 13 persen tambahan Rp 17 triliun, ASN daerah Rp 25,8 triliun," jelas Sri Mulyani di Jakarta, Rabu 16 Agustus lalu.

BACA JUGA:Gaji PNS Naik 7 Persen? Mari Cek, Ini Data Gaji PNS Terbaru Mei 2023

Selain gaji pokok, Sri Mulyani bilang, PNS juga tetap bakal mendapatkan tunjangan kinerja alias tukin. Oleh karenanya, pemerintah memutuskan untuk menaikan gaji pensiunan lebih tinggi.

"Untuk kenaikan gaji PNS, kalau di ASN selain kenaikan gaji kan ada tukin, dan beberapa kementerian/lembaga yang kinerjanya baik usul tukin. Makanya pensiunan karena nggak ada tukin lebih tinggi," tuturnya.

Kata Jokowi Sebelumnya, Presiden Jokowi beralasan, kenaikan gaji PNS ini diberikan untuk menjaga agar pelaksanaan transformasi berjalan efektif.

BACA JUGA:Tahun 2023 Ini Gaji PNS Naik? Berikut Penjelasan KemenPANRB

Untuk itu, maka reformasi birokrasi harus terus diperkuat agar dapat mewujudkan birokrasi pusat dan daerah yang efisien, kompeten, profesional, dan berintegritas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: