Sering Kesemutan di Kaki? Ini 11 Cara Atasi Kesemutan di Kaki yang Sering Kambuh
Sering Kesemutan di Kaki? Ini 11 Cara Atasi Kesemutan di Kaki yang Sering Kambuh--Foto: ist
Selain panas, sensasi dingin juga bisa meredakan kesemutan karena dapat mengurangi pembengkakan yang dapat memberi tekanan pada saraf.
Caranya, rendam handuk pada air dingin kemudian kompreskan ke bagian yang kesemutan selama 15 menit.
7. Pijat
Pijatan dapat meredakan kesemutan karena meningkatkan aliran darah dan mengurangi rasa nyerinya.
BACA JUGA:Rekomendasi Jus untuk Hilangkan Kesemutan, Serta Manfaatnya untuk Kesehatan Saraf
8. Mandi air garam
Garam epsom mengandung senyawa magnesium yang dapat meningkatkan aliran dan sirkulasi darah. Jika Anda sering kesemutan, coba rutin mandi air garam epsom.
9. Kurangi alkohol
Alkohol mengandung racun yang dapat merusak saraf dan menimbulkan kesemutan. Coba kurangi konsumsi alkohol ketika sering kesemutan.
BACA JUGA:4 Jenis Sayur dan 4 Jenis Buah Penghilang Kesemutan, Wajib Dicoba
10. Pola makan sehat dan seimbang
Beberapa kesemutan terjadi karena gejala kerusakan saraf akibat kurang gizi dan vitamin B. Maka dari itu coba terapkan pola makan sehat dan seimbang untuk menghindari kerusakan saraf tersebut.
11. Terapi alternatif
Jika kesemutan sering terjadi, Anda dapat mencoba terapi alternatif yang terbukti dapat mengurangi gejala kesemutan akibat penyakit tertentu. Terapi alternatif ini berupa pijat refleksi, akupunktur, hidroterapi, meditasi kesadaran, dan lainnya.
Nah itulah cara atasi kesemutan di kaki yang sering kambuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: