Pinjaman Usaha BSI, Ini Syarat Pinjam Uang Rp 50 Juta, Cicilan Ringan dan Tanpa Bunga
Pinjaman Usaha BSI, Ini Syarat Pinjam Uang Rp 50 Juta, Cicilan Ringan dan Tanpa Bunga--Foto: rbtv.disway.id
4. Dapat sedang menerima pembiayaan secara bersamaan meliputi, KPR, KKP roda 2 produktif, pembiayaan dengan jaminan SK pensiun, kartu kredit, pembiayaan Resi Gudang dan pembiayaan konsumsi untuk keperluan rumah tangga.
5. Kolektibilitas Lancar
6. Persyaratan administrasi: KTP, Kartu Keluarga (KK), NPWP untuk plafon diatas Rp 50 Juta dan Surat Izin Usaha.
Untuk pengajuan pinjaman KUR BSI, kamu bisa langsung mendatangi kantor cabang terdekat dengan membawa sejumlah berkas dokumen yang diperlukan.
Adapun cara pengajuan KUR BSI 2024 ke kantor cabang, berikut panduannya:
1. Kunjungi cabang BSI terdekat dengan membawa syarat-syarat dan dokumen yang diperlukan lalu mengisi form pengajuan.
2. Setelah itu, mengisi dokumen dan form diserahkan kepada petugas bank.
3. Petugas BSI akan melakukan survey usaha
4. Apabila disetujui, maka langsung menandatangani akad atau perjanjian KUR BSI
5. Nantinya, dana pinjaman akan langsung cair. Kemudian nasabah bisa langsung mengangsur sesuai dengan tanggal jatuh tempo
Sedangkan untuk lama proses pengajuan KUR BSI 2024 hingga pencairan dari pihak BSI kurang lebih dari 5 hari kerja hingga 14 hari kerja. Namun, hal tersebut tergantung ketentuan pihak penyedia.
Cicilan Ringan dan Tanpa Bunga
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: