Awal Mula Penangkapan 5 WNI yang Niat Jual Ginjal Ilegal ke India, Diiming-imingi Rp 600 Juta
Sindikat Penjual Ginjal--
Informasi Tambahan
Untuk informasi tambahan, mereka yang menjual ginjal biasanya dilakukan demi mendapatkan uang untuk menutupi kebutuhan ekonomi keluarga.
Dilansir dari laman Dr Mishra Urology, Jumat (21/7/2023), ahli urologi di Bhubaneswar, dr Sumanta Mishra menjelaskan, pengangkatan ginjal (nephrectomy) adalah operasi yang dilakukan untuk mengangkat sebagian atau seluruh ginjal.
Operasi juga mungkin melibatkan pengangkatan sebagian ginjal (nefrektomi parsial) atau pengangkatan ginjal lengkap (nefrektomi sederhana).
Bisa pula abstraksi satu ginjal bersama dengan kelenjar adrenal (nefrektomi radikal) dan lemak di sekitarnya. Terkadang kelenjar getah bening di sekitarnya juga dapat diangkat jika diperlukan.
Ada risiko yang terkait dengan segala jenis operasi termasuk pengangkatan ginjal. Anda bisa saja menemukan gumpalan darah di dalam kaki yang mungkin menyebar ke paru-paru.
BACA JUGA:Link Materi Tes SKB CPNS 2024, Simak Bobot Nilai Kelulusan
Risiko lainnya adalah adanya infeksi pada paru-paru, kandung kemih, ginjal, atau luka operasi. Anda juga mungkin mengalami kehilangan darah.
Selain itu, kemungkinan lainnya adalah masalah pernapasan, strok, atau serangan jantung selama operasi serta respons terhadap obat-obatan.
Mishra menambahkan beberapa risiko terkait dengan prosedur pengangkatan ginjal adalah gagal ginjal pada ginjal yang tersisa.
Anda juga mungkin mengalami cedera pada struktur atau organ lain, bahkan kemungkinan ginjal lain tidak berfungsi dengan baik setelah pengangkatan ginjal. Selain itu, risiko lainnya adalah hernia luka operasi.
Itulah mengenai Imigrasi Surabaya yang menemukan 5 orang sindikat penjual ginjal. Semoga artikel ini bermanfaat, ya!
Putri Nurhidayati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: