Iklan RBTV Dalam Berita

Keutamaan Shalat Tarawih Malam ke 1 Sampai ke 10, Salah Satunya Pahala Seperti Shalat di Masjidil Haram

Keutamaan Shalat Tarawih Malam ke 1 Sampai ke 10, Salah Satunya Pahala Seperti Shalat di Masjidil Haram

Keutamaan shalat tarawih malan ke 1 sampai 10--

 وفى اليلة العاشرة يرزقه الله تعالى خيرى الدنيا والآخرة Pada malam yang ke 10, Allah akan memberi rizki yang lebih bagus di dunia maupun akhirat bagi yang tarawih

Sebagai informasi tambahan, untuk menjalankan shalat tarawih yang sah, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi, yaitu:

BACA JUGA:Moms Jangan Sampai Salah! Ini Hukum Mencicipi Makanan saat Puasa

1. Shalat Tarawih harus dilakukan setelah shalat Isya dan sebelum shalat Subuh, di waktu malam. Boleh langsung dilakukan setelah shalat isya boleh juga diakhirkan di akhir malam.

2. Shalat Tarawih harus dilakukan dengan niat yang tulus dan sungguh-sungguh sebagai ibadah kepada Allah SWT.

3. Shalat Tarawih harus dilakukan dengan rukun dan syarat yang benar, seperti membaca Al-Fatihah dan surah Al-Quran pada setiap rakaat, melakukan rukuk, sujud, dan duduk di antara dua sujud.

4. Shalat Tarawih tidak harus dilakukan secara berjamaah, baik di masjid atau di rumah

5. Shalat Tarawih harus dilakukan dengan memperhatikan tata cara dan aturan yang sesuai dengan sunnah Rasulullah SAW, seperti membaca Al-Quran dengan baik dan benar, serta menjaga kesopanan dan kekhusyukan selama shalat Tarawih.

BACA JUGA:Apakah Memotong Kuku Membatalkan Puasa? Yuk Simak Penjelasannya di Sini

6. Jumlah Rakaat tarawih sesuai Rasulullah yakni 11 rakaat dengan urutan dua rakaat-dua rakaat dan Shalat witir ganjil.

Demikian informasi keutamaan shalat tarawih malam ke 1 sampai ke 10, salah satunya dapat pahala seperti shalat di masjidil haram. Semoga bermanfaat.

 

Tianzi Agustin

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: